Kode Telepon Area Domestik Korea | BumiKorea ㅣBelajar Bahasa Korea untuk Pemula

Kode Telepon Area Domestik Korea Bumi Korea Rabu, 29 April 2020 No Comment

Kode Telepon Area Domestik Korea Selatan

Sama seperti di Indonesia setiap wilayah memiliki kode area domestik dalam melakukan panggilan telepon, begitu juga dengan di Korea jika ingin melakukan panggilan telepon khususnya telepon rumah atau telepon kantor, maka kamu harus memasukkan kode telepon wilayah yang ingin kamu telepon karena setiap wilayah memiliki kodea area domestik yang berbeda.

Berikut adalah kode telepon area domestik Korea

Nama Kota
Kode Area
인천 (Incheon)
(032)
서울 (Seoul)
(02)
대구 (Daegu)
(053)
대존 (Daejon)
(042)
광주 (Kwangju)
(062)
부산 (Busan)
(051)
울산 (Ulsan)
(052)
경주 (Kyeongju)
(054)


Provinsi
Kode Area
제주도 (jejudo)
Provinsi Jeju
(064)
강원도
(Gangwondo)
Provinsi Gangwon
(033)
경기도
(gyeonggido)
Provinsi Gyeonggi
(031)
경상북
(gyeongsangbukdo)
Provinsi Gyeongsang Utara
(054)
경상남도
(gyeongsangnamdo)
Provinsi Gyeongsang Selatan
(055)
충청북도
(chungcheongbukdo)
Provinsi Chungcheong Utara
(043)
충청남도
(chungcheongnamdo)
Provinsi Chungcheong Selatan
(042)
전라북도
(jeollabukdo)
Provinsi Jeolla Utara
(063)
전라남도
(jeollanamdo)
Provinsi Jeolla Selatan
(061)

Cara menelepon nomor kantor di Korea

Contoh ini adalah nomor telepon pusat layanan tenaga kerja Daegu 667-6200


1. Jika menggunakan telepon biasa atau telepon umum langsung lakukan panggilan nomor telepon tanpa awalan.

2. Jika menggunakan HP / ponsel caranya tekan dulu kode area Daegu yaitu (053) lalu nomor teleponnya 667-6200 baru kemudian tekan panggil

Pelajari juga: Nomor telepon penting di Korea
by Bumi Korea

Bumi Korea Media online untuk berbagi pengetahuan seputar korea selatan mulai dari bahasa kebudayaan dan hiburan

Follow her @ Instagram | Facebook | Instagram

Tags:

No Comment